Setelah kegiatan lomba da’i ini yang kami harapkan terhadap anak, mereka mampu menerapkan ilmu yang telah mereka dapat. Meningkatkan tingkat kepercayaan ketika berbicara didepan umum, karena di era modern ini da’i milenial terutama seperti mereka harus mampu berdakwah dengan menerapkan metode yang sesuai dengan keinginan masyarakat dan mengikuti perkembangan zaman, serta dapat menggunakan teknologi dan media modern dalam menunjang keberhasilan dakwah
_____________
REKENING DONASI:
• BSM (713-867-1288)
• BCA (547-581-1515)
a/n Yayasan Griya Yatim Syariah Mandiri