
Belajar dengan jalan Muroja’ah ini adalah metode yang digunakan untuk menjaga hafalan juga pelajaran sebab ilmu dan hafalan mudah sekali untuk terlupa apabila tidak diulang-ulang secara berkala.
Dalam dunia pendidikan di luar islam sebenarnya metode belajar dengan mengulang-ulang pelajaran ini lazim digunakan, hanya saja istilah untuk menyebut kegiatan ini tentu bukan Muroja’ah.